Pandeglang , Nusantara Media –
Penerimaan peserta didik baru di SMP Negeri 1 Panimbang tahun ini telah mencapai keputusan akhir. Dari total 382 pendaftar, hanya 352 siswa yang berhasil diterima, sementara 30 lainnya dinyatakan tidak lolos seleksi.
Keputusan ini diambil berdasarkan ketentuan kuota dan aturan proporsional sesuai Juklak-Juknis PPDB.
Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, Dwi Estrini , menjelaskan bahwa seleksi dilakukan secara adil dengan mempertimbangkan jalur prestasi, afirmasi, domisili, dan mutasi. “Kami membandingkan semua data secara objektif.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis : Redaksi