Kuda Lumping Warisan Budaya di Pandeglang

- Writer

Minggu, 13 April 2025 - 09:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atraksi Pagelaran Budaya Kuda lumping

Atraksi Pagelaran Budaya Kuda lumping

Pandeglang, Nusantara Media.- Kuda Lumping kesenian tradisional Indonesia yang menggabungkan tarian dan pertunjukan seni mistis. Pertunjukan ini melibatkan para penari yang menampilkan atraksi dramatis dan kejar-kejaran dengan penonton setelah mengalami kerasukan.

Pertunjukan ini dipersembahkan oleh Group Kuda Lumping Mekar Muda yang berlokasi di Kampung Ci Pinang, Desa Tangkil Sari, Kecamatan Cimanggu, Kabupaten Pandeglang. Banten. Kelompok ini terdiri dari warga lokal yang berkomitmen untuk melestarikan budaya.

Baca Juga :  Pemprov Kepri Umumkan Pemangkasan Anggaran Rp285 Miliar untuk Tahun 2025

Pertunjukan kuda lumping sering kali digelar pada acara-acara penting seperti khitanan atau hajatan lainnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelestarian kesenian kuda lumping sangat penting untuk menjaga budaya lokal serta mempererat tali silaturahmi antarwarga desa. harapannya tradisi ini dapat terus hidup meskipun terpengaruh oleh modernisasi.

Baca Juga :  Peringatan Isra Mi'raj di Masjid Jami Al-Mubarok Momentum Meningkatkan Kualitas Ibadah

Pagelaran dibuka dengan penampilan pencak silat dari anggota grup kuda lumping itu sendiri. Musik tradisional mengiringi pertunjukan untuk menciptakan suasana meriah

Penulis : Enton Sultoni

Follow WhatsApp Channel nusantara.media untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rekonstruksi Nilai Budaya Kesultanan Banten”
Rangkaian Pra-TMMD Ke-124 Tahun 2025
Proyek Jalan di Pandeglang Diduga Bermasalah
Haul Ke-10 KH. Bunyamin di Bekasi
Oknum Mandor di Bekasi Diduga Lakukan Pemerasan
42 Bangunan Tanpa Izin di Bekasi Dibongkar
Lapas Narkotika Bandar Lampung Gelar Bhakti Sosial
Mahasiswa Sastra Sunda Unpad Gali Budaya Banten Lewat KKL
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:11 WIB

Rekonstruksi Nilai Budaya Kesultanan Banten”

Rabu, 16 April 2025 - 19:47 WIB

Rangkaian Pra-TMMD Ke-124 Tahun 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:32 WIB

Proyek Jalan di Pandeglang Diduga Bermasalah

Rabu, 16 April 2025 - 19:08 WIB

Haul Ke-10 KH. Bunyamin di Bekasi

Rabu, 16 April 2025 - 17:59 WIB

Oknum Mandor di Bekasi Diduga Lakukan Pemerasan

Berita Terbaru

Banten

Rekonstruksi Nilai Budaya Kesultanan Banten”

Rabu, 16 Apr 2025 - 20:11 WIB

Kepulauan Riau

Rangkaian Pra-TMMD Ke-124 Tahun 2025

Rabu, 16 Apr 2025 - 19:47 WIB

Banten

Proyek Jalan di Pandeglang Diduga Bermasalah

Rabu, 16 Apr 2025 - 19:32 WIB

Jawa Barat

Haul Ke-10 KH. Bunyamin di Bekasi

Rabu, 16 Apr 2025 - 19:08 WIB

Jawa Barat

Oknum Mandor di Bekasi Diduga Lakukan Pemerasan

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:59 WIB