Komisi VI DPR RI Gelar Rapat Dengar Pendapat

- Writer

Minggu, 6 April 2025 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Kepri, Nusantara Media – Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) untuk mendengarkan keluhan masyarakat mengenai pelanggaran kewenangan yang dilakukan oleh Badan Pengusahaan (BP) Batam. RDP ini bertujuan untuk menanggapi berbagai isu penting yang berpotensi merugikan investasi dan perkembangan ekonomi di Pulau Batam.

Salah satu isu utama dalam rapat tersebut adalah tindakan perobohan gedung hotel bernilai ratusan miliar rupiah. Kejadian ini dianggap sebagai langkah yang merugikan bagi para investor dan dapat berdampak negatif terhadap citra investasi di kawasan tersebut. Pimpinan komisi menekankan pentingnya penanganan serius terhadap setiap pengaduan dari masyarakat demi menjaga kepentingan publik.

Baca Juga :  PSU Serang, Polresta Tangerang Turunkan 61 Personel BKO

Ketua Komisi VI, Dr Hj Anggia Erma Rini, dalam sambutannya menyatakan komitmen mereka untuk menyelesaikan semua laporan sesuai dengan aturan yang berlaku. “Kami akan memastikan bahwa setiap pengaduan ditindaklanjuti secara serius,” ujarnya saat membuka rapat. Pernyataan ini menunjukkan keseriusan DPR RI dalam menangani masalah-masalah terkait BP Batam dan dampaknya terhadap masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut juga Dr Hj Anggia Erma Rini menyampaikan bahwa RDP kali ini juga melibatkan berbagai pihak terkait, termasuk Kementerian Perdagangan dan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Kehadiran mereka diharapkan dapat memberikan perspektif lebih luas mengenai masalah-masalah hukum dan administratif yang terjadi di BP Batam. Para anggota komisi berharap melalui diskusi ini, solusi konkret dapat ditemukan agar permasalahan serupa tidak terulang kembali di masa depan “Pungkas nya”

Penulis : Awang Sukowati

Follow WhatsApp Channel nusantara.media untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ratusan Perangkat Desa di Lingga Gelar Aksi
KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim
Baznas Pandeglang Dan Pemerintah Desa Bangun RTLH
Bupati Lingga Diduga Langgar Larangan Perjalanan Luar Negeri
Anggota DPRD Banten Tertipu, Pelaku Klaim Jual Tanah Palsu
Amir Hamzah Respon Keluhan Masyarakat Tutup TPSA
Polsek Rajeg Tangkap 3 Pelaku Pencurian dengan Kekerasan,
Warga Pulau Medang Tolak Pengaktifan Kembali Mantan Kades
Berita ini 54 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 00:09 WIB

Ratusan Perangkat Desa di Lingga Gelar Aksi

Jumat, 18 April 2025 - 18:40 WIB

KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim

Jumat, 18 April 2025 - 01:48 WIB

Bupati Lingga Diduga Langgar Larangan Perjalanan Luar Negeri

Kamis, 17 April 2025 - 22:47 WIB

Anggota DPRD Banten Tertipu, Pelaku Klaim Jual Tanah Palsu

Kamis, 17 April 2025 - 21:59 WIB

Amir Hamzah Respon Keluhan Masyarakat Tutup TPSA

Berita Terbaru

Kepulauan Riau

Ratusan Perangkat Desa di Lingga Gelar Aksi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 00:09 WIB

Batam

Jelang PSU Kabupaten Serang, 2 Orang Ditangkap

Jumat, 18 Apr 2025 - 22:20 WIB

Nasional

KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim

Jumat, 18 Apr 2025 - 18:40 WIB