GAMMA Layangkan Surat Aksi Di Kantor Pusat PTPN IV Palmco

- Writer

Jumat, 25 April 2025 - 18:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak, Nusantara Media, – Gerakan Aksi Moral Mahasiswa (GAMMA) telah melayangkan surat pemberitahuan aksi ke Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya. Surat tertanggal 23 April 2025 itu berisi pemberitahuan rencana GAMMA yang akan menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Pusat PTPN IV Palmco di Jakarta.

Dalam pemberitahuan itu, GAMMA menyebutkan unjuk rasa yang akan dilaksanakan itu terkait adanya persoalan dugaan selisih hasil timbangan yang terjadi di Pabrik Kelapa Sawit milik PTPN IV Palmco di Pabrik Kelapa Sawit (PKS) Kertajaya Desa Leuwi ipuh Kecamatan Banjarsari Kabupaten Lebak-Banten, yang merugikan para petani sawit dan pengepul Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit.

Baca Juga :  Korem 064/Maulana Yusuf Dukung Penuh Translokasi Badak Jawa di Ujung Kulon

“Bersama dengan ini kami yang tergabung dalam Gerakan Aksi Moral Mahasiswa (GAMMA) akan menggelar aksi unjuk rasa yang akan dilaksanakan pada hari Selasa, 29 April 2025 bertempat di Kantor Pusat PTPN IV Palmco.” ungkap Ahmad Hudori

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut dori, menegaskan GAMMA menuntut Direksi PTPN IV Palmco mengevaluasi serta mencopot manager PKS Kertajaya dan segera menyelesaikan perselisihan hasil timbangan PKS Kertajaya yang merugikan Petani dan Pengepul TBS sawit

Baca Juga :  Relokasi Korban Banjir Bandang di Banten Ditunda Lima Tahun

“Segera menyelesaikan perselisihan hasil timbang dengan para petani dan pengepul TBS kelapa sawit, segera memperbaiki jembatan timbangan yang rusak, segera mencopot dan mengganti General Manager Pabrik Kelapa Sawit Kertajaya (R.Wahyu Cahyadi) dan segera mencopot dan mengganti Manager Pabrik Kelapa Sawit Kertajaya (Ukhri Hatmoko).” Tegas Dori

Penulis : Edin

Editor : Admin

Follow WhatsApp Channel nusantara.media untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Viral: Pengendara Honda Brio Kabur Usai Isi BBM Rp200.000 di SPBU Rempoa, Polisi Selidiki
Dandim 0601/Pandeglang Jenguk Serma Muhammad Silayar di ICU RSPAD Gatot Subroto
Polsek Cikupa Tangkap Empat Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Tangerang
Mahasiswa Desak Pemindahan Pusat Pemerintahan Kabupaten Serang ke Ciruas
Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko Dapat Apresiasi Warga Terdampak Radiasi Cesium-137
Pertambangan Tanpa Izin, Ahmad Rohani: Masyarakat Harus Diberi Perlindungan dan Solusi Hidup Layak
Babinsa dan Kepala Desa Surianeun Dampingi Penyaluran MBG bagi Ibu Hamil, Ibu Menyusui, dan Balita
Keluhan Warga Patia terhadap Pelayanan Kesehatan di Puskesmas

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 00:34 WIB

Viral: Pengendara Honda Brio Kabur Usai Isi BBM Rp200.000 di SPBU Rempoa, Polisi Selidiki

Jumat, 24 Oktober 2025 - 00:04 WIB

Dandim 0601/Pandeglang Jenguk Serma Muhammad Silayar di ICU RSPAD Gatot Subroto

Kamis, 23 Oktober 2025 - 21:03 WIB

Polsek Cikupa Tangkap Empat Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Tangerang

Kamis, 23 Oktober 2025 - 20:47 WIB

Mahasiswa Desak Pemindahan Pusat Pemerintahan Kabupaten Serang ke Ciruas

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:02 WIB

Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko Dapat Apresiasi Warga Terdampak Radiasi Cesium-137

Berita Terbaru

Jawa Barat

David Peraja Wijaya: Jurnalis Muda Berbakat dari Jawa Barat

Kamis, 23 Okt 2025 - 23:49 WIB