PT Socfindo Kebun Lae Butar Jenguk Lansia,

- Writer

Sabtu, 1 Maret 2025 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh . Nusantara.media|. -Pimpinan dan jajaran PT Socfindo Kebun Lae Butar, Kecamatan Gunung Meriah, Kabupaten Aceh Singkil, mengunjungi warga lanjut usia (lansia) pada Jumat, 28 Februari 2025.

Dalam sambutannya, Pimpinan PT Socfindo Kebun Lae Butar, Erik Obaza Barus, yang diwakili oleh Asisten Kepala (Askep) Risjon Sitorus, menyampaikan, “Saya mewakili Bapak Erik Obaza Barus beserta seluruh staf PT Socfindo Kebun Lae Butar. Hari ini, kami datang ke Desa Tulaan untuk memberikan bantuan sembako kepada warga lansia.”

Baca Juga :  Rupiah Anjlok ke Level Terendah Sejak 1998, Pasar Khawatir Stabilitas Fiskal

Sitorus menambahkan, “Sebelumnya, kami juga telah mengunjungi desa-desa lain seperti Desa Rimo dan Desa Lae Butar pada bulan Desember 2024, serta Desa Sianjo-anjo dan Desa Kuta Kerangan pada bulan Januari lalu.”

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Teknik PT Socfindo Kebun Lae Butar, Novry Ryd, menambahkan, “Insyaallah, kegiatan Jumat Berkah ini akan kami laksanakan setiap bulan di desa-desa yang berbeda, khususnya yang berdekatan dengan PT Socfindo Kebun Lae Butar.”

Baca Juga :  Selamat Bertugas: Pengukuhan Pemimpin Baru Provinsi Kepri

“Untuk bulan depan, dengan tema Jumat Berkah, kami akan mengunjungi Desa Silabuhan dan Desa Pandan Sari. Semoga apa yang kami berikan ini bermanfaat bagi masyarakat, khususnya bapak-bapak dan ibu-ibu lansia,” tutupnya.

Penulis : Ismail

Follow WhatsApp Channel nusantara.media untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim
Baznas Pandeglang Dan Pemerintah Desa Bangun RTLH
Bupati Lingga Diduga Langgar Larangan Perjalanan Luar Negeri
Anggota DPRD Banten Tertipu, Pelaku Klaim Jual Tanah Palsu
Amir Hamzah Respon Keluhan Masyarakat Tutup TPSA
Polsek Rajeg Tangkap 3 Pelaku Pencurian dengan Kekerasan,
Pengaduan Warga Berujung Penutupan Tambak di Pandeglang
PSU Serang, Polresta Tangerang Turunkan 61 Personel BKO
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 18:40 WIB

KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim

Jumat, 18 April 2025 - 01:48 WIB

Bupati Lingga Diduga Langgar Larangan Perjalanan Luar Negeri

Kamis, 17 April 2025 - 22:47 WIB

Anggota DPRD Banten Tertipu, Pelaku Klaim Jual Tanah Palsu

Kamis, 17 April 2025 - 21:59 WIB

Amir Hamzah Respon Keluhan Masyarakat Tutup TPSA

Kamis, 17 April 2025 - 14:08 WIB

Polsek Rajeg Tangkap 3 Pelaku Pencurian dengan Kekerasan,

Berita Terbaru

Kepulauan Riau

Ratusan Perangkat Desa di Lingga Gelar Aksi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 00:09 WIB

Batam

Jelang PSU Kabupaten Serang, 2 Orang Ditangkap

Jumat, 18 Apr 2025 - 22:20 WIB

Nasional

KNPI Cilograng dan Perpam Lebak Gelar Santunan Anak Yatim

Jumat, 18 Apr 2025 - 18:40 WIB